Rabu, 22 September 2010

Alat Ukur




Pengalaman Belajar Mengidentifikasi alat ukur listrik dan penggunaannya secara individu maupun berkelompok melalui berbagai sumberKecakapan hidup: sadar potensi diri, menggali informasi, kerjasama
 Skenario Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
Menugaskan siswa mencari informasi penggunaan alat ukur listrik melalui berbagai media di luar kelasMenyampaikan indikator dan kompetensi yang ditargetkan.Memberikan kesempatan siswa melakukan pengukuran, mengurai alat ukur yang terpasang dan merangkai kembali alat ukur (voltmeter dan amperemeter)






amperemeter) secara berkelompok.Meminta siswa secara random untuk menyampaikan hasil kerja yang telah dilakukan
Memberikan penekanan cara pemasangan alat ukur dan pengukuran dengan voltmeter dan amperemeter
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar